Tadris IPS melaksanakan kegiatan Webinar Nasional dengan tajuk “Pendidikan Politik dan Peran Gen Z dalam Pemilu 2024”

Pemilu merupakan salah satu mekanisme suksesi kepemimpinan politik dalam sistem demokrasi.  Bagi mahasiswa perlu disosialisasikan sistem ini sebagai bagian dari pendidikan pemilih pemula (voters education)…

Sukseskan Digitalisasi. Staff Prodi T.IPS Ikut Berperan Aktif dalam Pelatihan Pengelolaan Konten Website

Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU) sukses menggelar pelatihan pengelolaan website dalam meningkatkan kemampuan mengelola informasi digital. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai upaya UINSU untuk memperluas…